Pemerintah Lemah dalam Penanganan Korban Teror Bom Surabaya
Pasca teror bom Surabaya pada 13-14 Mei 2018 kemarin, Presiden, Gubernur Jawa Timur dan Walikota Surabaya telah melakukan sidak langsung ke lokasi. Para petinggi negara telah menyatakan dengan tegas bahwa negara akan menjamin semua pembiayaan bagi korban, baik santunan maupun pembiayaan pengobatan dan perawatan jalan.